[et_pb_section fb_built=”1″ _builder_version=”4.9.3″ _module_preset=”default”][et_pb_row _builder_version=”4.9.3″ _module_preset=”default” hover_enabled=”0″ sticky_enabled=”0″][et_pb_column _builder_version=”4.9.3″ _module_preset=”default” type=”4_4″][et_pb_text _builder_version=”4.9.3″ _module_preset=”default” hover_enabled=”0″ sticky_enabled=”0″]
Arti Dan Makna Logo/Badge SMP Negeri 1 Sukomoro
Badge / logo SMP Negeri 1 Sukomoro didesain oleh Bapak H. Landjari, BA. Beliau adalah Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Sukomoro pada tahun 1995 untuk menggantikan desain badge yang lama. Setelah melalui beberapa kali revisi akhirnya desain badge SMP Negeri 1 Sukomoro seperti yang dipakai saat ini. Makna bagian-bagian bagde SMPN1 Sukomoro adalah sebagai berikut.
Perisai memberi gambaran melindungi dan mengayomi. Dengan harapan dan tujuan memberikan pengayoman kepada seluruh warga sekolah.
Menunjukan tiga tahap siswa menempuh masa belajar di SMP Negeri 1 Sukomoro, yaitu selama 3 tahun.
Menggambarkan kesetiaan warga SMP Negeri 1 Sukomoro kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Melambangkan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.
Menunjukkan kegigihan seluruh warga SMP Negeri 1 Sukomoro untuk selalu optimis maju, termotivasi untuk berkembang, dan berupaya meraih prestasi setinggi-tingginya.
Menggambarkan bahwa SMP Negeri 1 Sukomoro merupakan ajang untuk menimba ilmu pengetahuan dan keterampilan, untuk melengkapi kompetensi siswa, dan mengembangkan potensi diri yang telah dimiliki.
Menggambarkan persatuan dan kesatuan warga SMP Negeri 1 Sukomoro yang kuat dan selalu mempertahankan jalinan ikatan sebagai keluarga yang menunjukkan kepribadian dan karakter yang matang.
Menggambarkan suasana yang tenang, damai, konsentrasi, dan penuh optimis dalam menyikapi berbagai hal. Tenang dan damai membentuk suasana dan kondisi belajar yang kondusif.
Warna coklat adalah warna yang membumi mewakili ketabahan, kesederhanaan, keramahan, ketergantungan, dan kesehatan.
[/et_pb_text][/et_pb_column][/et_pb_row][/et_pb_section]